Surat Dari Mawar Layu 005

Bergelut dengan kehinaan perasaan 
Meringkuk bisik terhambat pelik
Bungkam tertutup sunyi
Kau menyediakan tombak untuk menyergap
Tuhan samarkan dalam kebutaan
Usik menyelinap 
Aku menyingkir singkap
Indonesia, 25 Juni 2022

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Surat Dari Mawar Layu 040

Surat Dari Mawar Layu 043

Surat Dari Mawar Layu 042